Resahkan Masyarakat, Polsek Gunung Talang Bubarkan Aksi Balap Liar

    Resahkan Masyarakat, Polsek Gunung Talang Bubarkan Aksi Balap Liar

    SOLOK -   Personel Polsek Gunung Talang bersama Bhabinamtibmas, Tokoh Pemuda dan masyarakat sekitar, nembubarkan aksi balap liar yang dilakukan oleh segerombolan remaja, pada malam Bulan Suci Ramadhan, Senin, 27 Maret 2023, sekira pukul 00.15 WIB.

    Menurut keterangan Kapolsek Gunung Talang, AKP Aam Hermanto, SH, balap liar yang dilakukan di Jalan By Pass atau Jalan Baru Cupak itu, dilaporkan telah meresahkan masyarakat dan pengguna jalan lain.

    "Selain membubarkannya, Personel juga mengamankan 1(satu) unit kendaraan bermotor roda dua merk Yamaha RX King, bernomor polisi BH 5696 KF, yang digunakan untuk balapan, " sebut AKP Aam. 

    Pembubaran balapan liar dan patroli berlangsung hingga pukul 01.00 WIB.  (Amel)

    polres solok balap liar polsek gunung talang bubarkan balap liar kamtibmas ramadhan 1444 h / 2023 m
    JIS Sumbar

    JIS Sumbar

    Artikel Sebelumnya

    Pimpin Apel Pagi, Kapolres Solok Perintahkan...

    Artikel Berikutnya

    Tanggapi Laporan Masyarakat, Bupati Solok...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Membangun Positivisme Bangsa Indonesia di Tengah Ketidakpastian Ekonomi dan Geopolitik Dunia
    TNI-Polri Gelar Tactical Video Game Untuk Sinergikan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden 2024
    Diduga Langgar AD/ART, Munas XI Partai Golkar Digugat ke PN Jakarta Barat dan PTUN
    Mobil Otonom: Teknologi Revolusioner di Dunia Transportasi

    Ikuti Kami